Jadikan kehadiranmu berarti
Seperti itulah penampilan kita semua di Heallo. Kami membuatnya sederhana dan indah. Pilih satu saat kamu mendaftar diri kamu, ubah sesuka hati.
Saat kamu mulai mengucapkan Heallo, tetap sentuhkan jari kamu di layar selama waktu minimum tersebut. Saat hati biru kecil muncul di layar, kamu dapat mengangkat jari kamu kapan saja untuk melanjutkan ke langkah berikutnya.
Lengkapi Heallo kamu dengan menggambar apa pun yang kamu inginkan dengan warna dan pensil yang berbeda. Atau pilih di antara lencana yang berbeda jika kamu kekurangan inspirasi. Kami hanya menambahkan nama dan tanggal kamu sebelum mengirimnya.
Setiap gerakan kecil sangat berarti
Jika contact telepon pada handphonemu terdaftar di Heallo, kamu dapat menikmati seluruh pengalaman dalam waktu bersamaan. Jika tidak, kamu dapat melakukan Heallo dengan orang yang kamu inginkan dan signature kamu akan dikirim via SMS
Berikan kasih sayang, dukungan, puji syukur, secara langsung kepada orang yang kamu kasihi, kapan saja. Kegiatan ini hanya akan antara kalian berdua.
Undang teman dan relatif untuk bersama memberikan kepedulian dan support bagi orang yang kamu kasihi. Kamu dapat membuat private gathering untuk siapa saja, termasuk untuk dirimu. Setiap private gathering akan dibuka selama 3 hari. Kamu dapat mengundang sampai 8 orang di setiap ruangnya.
Satukan perasaanmu semua ada digengamaanmu
Terbuka untuk semua pengguna Heallo, setiap pengguna akan terkoneksi dengan pengguna dari seluruh dunia dalam waktu bersamaan untuk saling mengumpulkan energi dan bersatu. Kamu dapat berkumpul di "public gathering" kapan saja.
Perdamaian, satwa liar, planet kita... Berikan energi dan pikiran positif kamu terhadap tema yang ingin kamu tingkatkan, atau sesimpel kamu merasa bersyukur dan ingin menunjukkan rasa hormat.
Undang teman dan bergabung bersama kami. Bersama kita dapat jadikan bumi menjadi tempat yang lebih indah. Dengan Heallo.
Hatimu akan tahu kapan waktu terbaik untuk melakukan Heallo
We use cookies to improve user experience. Choose what cookie categories you allow us to use. You can read more about our Cookie Policy by clicking on Cookie Policy below.
These cookies enable strictly necessary cookies for security, language support and verification of identity. These cookies can’t be disabled.
These cookies collect data to remember choices users make to improve and give a better user experience. Disabling can cause some parts of the site to not work properly.
These cookies help us to understand how visitors interact with our website, help us measure and analyze traffic to improve our service.
These cookies help us to better deliver marketing content and customized ads.